Saturday, 2 March 2019

Pesawat Pembom Tukik paling populer pada Perang Dunia II

Pesawat Pembom Tukik paling populer pada Perang Dunia II

Pada dasarnya pesawat pembom merupakan pesawat yang memang didesain/dimodifikasi sedemikian rupa untuk dapat memasang bom, dan dapat menjatuhkan bom tersebut di daerah yang diinginkan. Pada sebuah kasus, pesawat pembom harus memiliki jarak jelajah yang lebih besar untuk dapat mencapai target yang akan dibom. Selain itu, untuk menghindari sergapan dari pesawat petarung(fighter) musuh, mereka harus dikawal oleh pesawat petarung kawan. Akan tetapi, dikarenakan pembom konvensional lebih sering beroperasi pada ketinggian lebih dari 3000m, ia akan lebih sering meleset jika ingin membom posisi vital berukuran kecil ataupun pertempuran di hutan yang dapat mengganggu visual seorang pilot. Diatas itu, bisa saja pembom konvensional menjatuhkan bom tersebut ke posisi yang sudah ditinggalkan musuh karena musuh telah bergerak maju menuju posisi markas kawan. Untuk menanggulangi masalah tersebut, maka dibuatlah pesawat pembom berukuran kecil, namun sejatinya dapat dipasang dengan bom dan senapan mesin bilamana berhadapan dengan musuh yang disebut dengan pesawat pembom tukik. Walaupun jumlah bom yang dibawanya tergolong sedikit ataupun berukuran kecil, namun tujuan mereka sangat jelas: Menjatuhkan bom tepat pada area musuh yang sangat vital seperti jembatan, konvoi tank, dan kapal laut dengan tingkat akurasi yang tinggi dibanding pesawat konvensional. Selain itu, pembom tukik ini dapat mencapai area pertempuran dengan sangat cepat sehingga mengurangi beban pasukan darat yang akan menyerang garis depan musuh. Namun resiko yang dialami pembom tukik ini sangat besar: Ia bisa saja dapat dihancurkan oleh senjata anti-pesawat yang terpasang sebelum bom benar-benar dijatuhkan, mengingat pembom tukik harus menjatuhkan bomnya pada posisi bergerak maju menuju target dan kembali terbang dengan sangat cepat sebelum bom meledak dan radius ledakannya akan merusak ataupun menghancurkan pesawatnya.

Well, ini dia 4 pesawat pembom tukik paling populer pada zamannya:

Spoiler for Ke-1:



Spoiler for Ke-2:


Spoiler for Ke-3:


Spoiler for Ke-4:

0 comments:

Post a Comment